Detail Cantuman

Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020

Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020


ABSTRAKrnDiabetes melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolikrndengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin,rnkerja insulin atau keduanya. Di RSUD Bengkalis angka penderita DaibetesrnMelitus tipe 2 pada tahun 2019 terdapat sebanyak 250 orang. Agar dapatrnmencegah penyakit Diabetes Melitus, maka seseorang harus mempunyairnpengetahuan, sikap dan tindakan yang baik tentang Diabetes Melitus. Tujuanrnpenelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat pengetahuan, sikap dan tindakanrnpasien Diabetes melitus tipe 2 di ruangan rawat inap RSUD Bengkalis. Penelitianrnini menggunakan desain penelitian survey deskriptif. Populasi pada penelitian inirnyaitu seluruh pasien Diabetes Melitus Tipe 2 yang dirawat di ruangan anggrekrnrawat inap RSUD Bengkalis sebanyak 40 orang. Penelitian ini dilakukan padarntanggal 2 – 21 Juli 2020 yang bertempat di di ruangan anggrek rawat inap RSUDrnBengkalis. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan Total samplingrndengan jumlah sampel 40 orang. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner.rnAnalisis data menggunakan analisis univariat. Adapun hasil penelitian inirnmenunjukkan bahwa sebanyak 22 (55%) responden tingkat pengetahuannyarntermasuk dalam kategori baik, 20 (5)%) responden sikap responden termasukrnkategori cukup dan sebanyak 25 (62.5%) responden tindakan responden termasukrndalam kategori cukup. Kesimpulan dari penelitian ini adalah tingkat pengetahuanrnresponden terhadap penyakit Diabetes Melitus tipe 2 termasuk kedalam katogerirnbaik, sedangkan sikap dan tindakan responden adalah termasuk dalam kategorirncukup, hal ini belum memenuhi harapan untuk mencegah penyakit Diabetesrnmelitus tipe 2 sehingga perlu meningkatkan lagi sikap dan tindakan masyarakatrnmelalui penyuluhan dengan metode yang lebih efektif.rnKata Kunci : Pengetahuan, Sikap, Tindakan, Penyakit Diabetesrn MelitusrnDaftar Pustaka : 33 (2015-2020)


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Mardhiah - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil 07 20-22
Subyek penelitian mahasiswa fakultas ilmu kesehatan
Pengetahuan
Sikap
penelitian mahasiswa S1 Gizi
Tindakan
Penyakit Diabetes Melitus
Klasifikasi 07 20-22
Judul Seri
GMD Penelitian Mahasiswa
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Bangkinang
Deskripsi Fisik KTI/Skripsi
Info Detil Spesifik


Citation

Mardhiah. (2020).Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020(Publish).Bangkinang:Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Mardhiah.Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020(Publish).Bangkinang:Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

Mardhiah.Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020(Publish).Bangkinang:Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

Mardhiah.Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Pasien Diabetes Melitus di Ruangan Anggrek Rawat Inap Pada RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis Tahun 2020(Publish).Bangkinang:Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

 



Homepage Info

Address :
Jl. Tuanku Tambusai No. 23 Bangkinang, Kampar, Riau, Indonesia - Kode Pos : 28412
Phone Number :
(0762) 21677
Fax Number :
(0762) 21677

    Koleksi

      No Librarian data yet