Detail Cantuman

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru


ABSTRAKrnTerapi Hemodialisis diberikan karena fungsi organ ginjal yang mengalamirnpenurunan atau tidak berfungsi. Tingginya angka mortalitas dan morbiditas padarnpasien yang menjalani terapi Hemodialisis salah satunya karena ketidakpatuhan diet.rnRumah Sakit Sansani adalah salah satu rumah sakit milik swasta yang memberikanrnpelayanan Hemodialisis. Data dari Rumah Sakit Sansani bahwa terjadinyarnpeningkatan jumlah kunjungan terapi Hemodialisis ditahun 2019 dari tahunrnsebelumnya. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis faktor – faktor yangrnberhubungan dengan ketidakpatuhan Diet pasien Hemodialisis di Rumah SakitrnSansani Pekanbaru. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 20 Juli – 25 Juli 2020rndengan jumlah sampel 30 orang pasien yang menjalani terapi Hemodialisis dirnRumah Sansani Pekanbaru. Teknik pengumpulan data wawancara dengan kuesioner.rnAnalisa yang digunakan adalah univariat dan bivariate dengan uji Chi Square. Hasilrndari penelitian menunjukkan p-value 0,011 untuk variable motivasi, 0,026 untukrnvariable dukungan keluarga dan 0,008 untuk variable lama menjalani Hemodialisis.rnKesimpulan ada hubungan antara motivasi, dukungan keluarga dan lama menjalanirnHemodialisis dengan ketidakpatuhan diet pasien yang menjalani TerapirnHemodialisis. Diharapkan kepada petugas kesehatan lebih aktif memberikan edukasirndan dukungan bagi pasien dan keluarga dalam melaksanakan asupan diet pasienrnsesuai dengan anjuran.rnKata Kunci : Pasien yang menjalani Terapi Hemodialisis, Kepatuhan Diet.rnDaftar Bacaan : 45 (2000-2020)


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Zonya Al-Qanitha - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil 07 20-53
Subyek penelitian mahasiswa fakultas ilmu kesehatan
penelitian mahasiswa S1 Gizi
Kepatuhan Diet
Pasien yang menjalani Terapi Hemodialisis
Klasifikasi 07 20-53
Judul Seri
GMD Penelitian Mahasiswa
Bahasa Indonesia
Penerbit Universtas Pahlawan Tuanku Tambusai
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Bangkinang
Deskripsi Fisik KTI/Skripsi
Info Detil Spesifik


Citation

Zonya Al-Qanitha. (2020).Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru(Publish).Bangkinang:Universtas Pahlawan Tuanku Tambusai

Zonya Al-Qanitha.Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru(Publish).Bangkinang:Universtas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

Zonya Al-Qanitha.Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru(Publish).Bangkinang:Universtas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

Zonya Al-Qanitha.Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Ketidakpatuhan Diet Pasien yang Menjalani Terapi Hemodialisis Di Rumah Sakit Sansani Pekanbaru(Publish).Bangkinang:Universtas Pahlawan Tuanku Tambusai,2020.Penelitian Mahasiswa

 



Homepage Info

Address :
Jl. Tuanku Tambusai No. 23 Bangkinang, Kampar, Riau, Indonesia - Kode Pos : 28412
Phone Number :
(0762) 21677
Fax Number :
(0762) 21677

    Koleksi

      No Librarian data yet